Volunteer

"Pecinta Alam bukanlah mereka yang yang telah menggapai atap-atap dunia, bukan mereka yang berhasil melakukan expedisi yang berbahaya, bukan pula mereka yang ahli dalam mendaki.. tapi mereka adalah orang-orang yang mau menjaga dan melestarikan sumber daya alam dimanapun mereka berada.."

Volunteer Forum Hijau Cianjur adalah orang-orang yang memiliki rasa peduli dan berkeinginan untuk menjaga, melestarikan alam serta lingkungan termasuk makhluk hidup didalamnya.
Volunteer Forum Hijau Cianjur adalah para sukarelawan yang berusaha mendukung program-program pemerintah dalam pelestarian sumber daya alam, khususnya di Kabupaten Cianjur Propinsi Jawa Barat.

1. Agrabinta
2. Bojongpicung
3. Campaka
4. Campaka Mulya
5. Cianjur
6. Cibeber
7. Cibinong
8. Cidaun
9. Cijati
10. Cikadu
11. Cikalongkulon
12. Cilaku
13. Cipanas
14. Ciranjang
15. Cugenang
16. Gekbrong
17. Haurwangi
18. Kadupandak
19. Karangtengah
20. Leles
21. Mande
22. Naringgul
23. Pacet
24. Pagelaran
25. Pasirkuda
26. Sindangbarang
27. Sukaluyu
28. Sukanagara
29. Sukaresmi
30. Takokak
31. Tanggeung
32. Warungkondang